Lewati ke:

Resep Tumis Oncom Pedas, Hidangan Simpel dengan Sejuta Cita Rasa
Tumis oncom pedas, satu masakan khas Sunda ini seringkali tampil bersanding gepuk, ayam goreng, ataupun lalapan. Sajian tradisional ini kaya akan nutrisi dan punya cita rasa yang khas. Pastinya akan membuat penasaran para foodie yang kini tertarik mendalami masak memasak! Oncom bisa jadi the next big thing di dunia perkulineran Indonesia. Bahan yang biasa dipandang sebelah mata ini sejatinya punya rasa kaya yang begitu khas, cocok untuk diolah menjadi berbagai masakan. Dari hanya sekadar sambal, oncom juga bisa diolah menjadi menu tumisan ataupun sajian kekinian lainnya. Bahkan ada beberapa chef kenamaan yang mulai mengolahnya untuk masuk menu restoran papan atas. Ikuti aku, yuk, untuk cari tahu lebih banyak cara membuatnya! Sajikan bersama masakan Sunda lainnya seperti nasi tutug oncom, daging empal, ataupun pepes tahu. Masakan khas Sunda di akhir pekan memang tiada bandingnya. Lengkapi dengan tumis oncom pedas maka lengkap semua keseruan bersama keluarga!
-
00 Menit
Waktu Masak
-
Mudah
Tingkat Kesulitan
-
30 Menit
Waktu Persiapan
-
4 Orang
Penyajian
Daftarkan Diri Ibu Sekarang
dan Dapatkan Inspirasi Sajian Lezat Bernutrisi Setiap Hari!
Apapun jenis sajian yang Ibu butuhkan, Royco siap memberi resep terbaiknya!