Lewati ke:
Potong asparagus dengan panjang 3 cm. Tumis bawang bombay dengan api sedang hingga lunak, lalu tambahkan potongan asparagus. Tumis selama sekitar 5 menit. Tambahkan kaldu, lalu tunggu hingga mendidih. Setelah mendidih, kecilkan api dan terus masak hingga sekitar 20 menit. Sisihkan. Haluskan campuran asparagus dengan bantuan blender. Lakukan bertahap. Setelah campuran halus, panaskan kembali di atas panci hingga sup mengental, lalu bumbui dengan garam, lada, ataupun bumbu dan rempah lain sesuai selera Anda.
Cara membuat sup asparagus di atas adalah cara yang paling sederhana.
Tentu saja, kelezatan sup asparagus buatan Anda bisa semakin ditingkatkan dengan beberapa cara berikut:
Sup asparagus juga bisa dikentalkan menggunakan yoghurt tanpa lemak atau krim. Kalau Anda menggunakan yoghurt, pilih yang tanpa rasa dan tiriskan airnya.