resep martabak mie telur kornet

Martabak Mie Telur Kornet

Martabak dikombinasikan dengan mie, telur dan kornet? Sudah pasti menggugah selera makan keluarga di rumah! Yuk coba resepnya!
	    
               
  • 10 Menit

    Waktu Masak

  • Mudah

    Tingkat Kesulitan

  • 15 Menit

    Waktu Persiapan

  • 4 Orang

    Penyajian

  • 1 bungkus Royco kaldu sapi
  • 4 butir telur sedang
  • 100 gram mie telur
  • 50 gram irisan kornet sapi
  • 1 batang daun bawang
  • 12 lembar kulit lumpia
  • 1 sendok makan tepung terigu
  • 1 sendok makan air
  • minyak goreng

resep martabak mie telur kornet
  1. Campurkan ROYCO, telur, mie, kornet dan daun bawang.

  2. Aduk rata tepung terigu dan air dalam wadah terpisah sebagai perekat.

  3. Letakkan campuran mie di tengah kulit lumpia.

  4. Lipat kotak dan rekatkan dengan perekat.

  5. Goreng sampai kecoklatan.

	    
           

Resep terkini